Perancangan Sistem Informasi Administrasi Pada Gmi Medan Berbasis Android Online

Isi Artikel Utama

Feriani Astuti Tarigan

Abstrak

Administrasi merupakan suatu fungsi yang memegang peranan yang sangat penting terhadap tercapainya kelancaran usaha atau aktivitas yang dilakukan oleh perusahaan/organisasi. Di dalam adminisitrasi biasanya terdapat beberapa bagian, yaitu pencatatan, pengidentifikasian untuk penilaian dan pengambilan keputusan oleh pemakai tersebut. Di dalam Gereja juga dibutuhkan suatu sistem informasi  yang efektif untuk membantu setiap penyelenggarakan aktivitas yang melibatkan administrasi, seperti dalam proses tahap perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan untuk mencapai tujuan penginjilan dan pelayanan sosial gereja.  GMI Gratia Medan merupakan  salah satu dari Gereja Methodist yang berdiri di Medan sejak tahun 2008, dengan jumlah jemaat yang  melebihi 500 kepala keluarga, dimana data para setiap anggota keluarga jemaat, data pernikahan, data pendeta serta data baptis harus tercatat dan tersimpan. Namun pada praktiknya, data-data administrasi pada GMI Gratia Medan masih dicatat secara manual yaitu melalui software pengolah kata Excel dan melalui buku catatan. Oleh sebab itu maka akan dilakukan penelitian agar dapat mengusulkan solusi dalam mengatasi permasalahan yang ada saat ini. Hasil dari penelitian akan dibangun sebuah aplikasi administrasi gereja yang memudahkan pihak administrasi dan jemaat baik dalam pengelolaan data ataupun dalam pemberitahuan jadwal ibadah.

Rincian Artikel

Cara Mengutip
[1]
F. A. Tarigan, “Perancangan Sistem Informasi Administrasi Pada Gmi Medan Berbasis Android Online”, JTM, vol. 8, no. 1, hlm. 48–53, Apr 2020.
Bagian
Articles

Referensi

A. Kadir, “Pengenalan Sistem Informasi Edisi Revisiâ€, Yogyakarta: Andi, 2014.

D. Darmawan dan N. K. Fauzi, “Sistem Informasi Manajemenâ€, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2014.

H. M. Jogiyanto, “Analisa dan Desain Sistem Informasi: Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktik Aplikasi Bisnisâ€, Yogyakarta: ANDI, 2015.

S. Sharma, “Agile Processes and Methodologies: A Conceptual Studyâ€, International Journal on Computer Science and Engineering (IJCSE), 2015.

H. N. Safaat, “Pemrograman Aplikasi Mobile Smartphone dan Tablet PC berbasis Androidâ€, Bandung: Informatika, 2015.

M. Gargenta, “Learning Androidâ€, Gravenstein Highway North, Sebastopol, CA: O’Reilly Media, 2014.

A.S. Rosa dan M. Shalahuddin, “Rekayasa Perangkat Lunak 2nd edâ€, Bandung: Informatika, 2014.

G. J. Booch dan R. Ivar, “The Unified Modeling Language User Guide Second Editionâ€, United State: Addison Wesley Professional, 2017.

T. Connolly dan C. Beg, “Database Systems: a practical approach to design, implementation, and managementâ€, 5th Edition, America: Pearson Education, 2015.

Indrajani, “Database Design (Case Study All in One)â€, Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2015.

Edy dan Ali, “Membuat Sendiri Aplikasi Android Untuk Pemulaâ€, Jakarta: PT. Elex Media Komputindo, 2016.

M. S. Dokliwan, “Aplikasi Kamus Bahasa Jawa ke Bahasa Indonesia dan Indonesia Ke Jawa Berbasis Androidâ€, Yogyakarta: Akakom, 2015.

J. S. Nugraha, “Aplikasi Kamus Bahasa Madura-Indonesia Berbasis Androidâ€, Surabaya: Universitas 17 Agustus 1945, 2015.

J. S. Silva, “Aplikasi Kamus Bahasa Tetun-Indonesia-Portugis Berbasis Androidâ€, Yogyakarta: Akakom, 2015.

Y. Supardi, “Semua Bisa Menjadi Programer Androidâ€, Jakarta: PT Elex Media komputindo, 2014.