Sistem Pendukung Keputusan Prediksi Stok Barang Menggunakan Metode Moving Average Berbasis Client Server Pada PT Union

Isi Artikel Utama

Melvarina Tamba

Abstrak

Penelitian ini membahas tentang sistem pendukung keputusan pada persoalan perancangan kontrol stok barang terhadap PT. UNION. Dalam proses  pengembangan perusahaan yang berorientasi pada produk sebagian besar telah menerapkan sistem kontrol akurat (accurancy control system),namun seringkali jika terjadi penyimpangan terhadap ukuran tersebut sehingga merugikan perusahaan baik dari segi waktu maupun biaya. Penggunaan komputer sebagai sistem pendukung keputusan (SPK) merupakan cara untuk mengatasi masalah tersebut. Metode single moving average digunakan untuk peramalan. Melalui hasil peramalan, perusahaan dapat membuat sistem pendukung keputusan yang lebih baik lagi untuk produksi barang di tahun yang akan datang. Sehingga perusahaan dapat mengoptimalkan kuantitas produksi dan meminimumkan total biaya terhadap persediaan produksi barang. Hal ini berarti sistem pendukung keputusan stok kontrol barang di PT. UNION dengan menggunakan moving average dapat dilakukan dengan mudah dalam melakukan prediksi atau peramalan jumlah persediaan barang

Rincian Artikel

Cara Mengutip
[1]
M. Tamba, “Sistem Pendukung Keputusan Prediksi Stok Barang Menggunakan Metode Moving Average Berbasis Client Server Pada PT Union”, JTM, vol. 8, no. 1, hlm. 1–18, Apr 2020.
Bagian
Articles

Referensi

Kadir, Abdul. 2003. Konsep dan Tuntunan Praktis Basis Data. Yogyakarta: Andi.

Gofur, Abdul Ade. 2013. “Sistem Peramalan untuk Pengadaan Material Unit Injection di PT. XYZâ€. Jurnal Ilmiah Komputer (KOMPUTA). Jakarta. Tahun ke 29, Nomor 1, Februari 2011.

Kristanto, Andri. 208. Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya. Yogyakarta: Gava Media.

Sutedjo, Budi. 2006. Perancangan dan Pembangunan Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi.

Hasan. 2004. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi untuk Keunggulan Bersaing Perusahaan dan Organisasi Modern. Yogyakart: Andi Offset.

Riadi, Imam. 2011. Optimalisasi Keuangan Jaringan Menggunakan Pemfilteran Aplikasi Berbasis Mikrotik. Jakarta: Universitas Ahmad Dahlan.

Kusrini. 2007. Konsep dan Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan. Yogyakarta: Andi.

Marlinda, Linda. 2004. Sistem Basis Data. Yogyakarta: Andi.

Nugroho, Bunafit.2004. Aplikasi Pemograman Web Dinamis dengan PHP dan MySQL. Yogyakarta: Andi.

Sutabri, Tata. 2005. Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi.

Irawan, Yunus dkk. 2012. Analisis dan Perancangan Jaringan Komputer Sekolah Dasar Islam Sains dan Teknologi Ibnu Qyyim. Surakarta: Program Studi Teknik Informatika Universitas Surakarta.

Joefrie, Yudhaswana Yuri. 2013. Perancangan Program Simulasi Perintah Dasar Jaringan Komputer. Tadulako: Universitas Tadulako.

Nuryadin, Cukil Riki. 2011. “Pemograman Visual Basic 2008â€. www. Repository. Upi.edu. Diakses pada Tanggal 20 November 2015.